Tips Mudah Meningkatkan Daya Ingat Otak

Memiliki otak yang cerdas merupakan suatu anugrah dari tuhan dan untuk melatih otak dapat dilakukan dengan tips mudah meningkatkan daya ingat otak anda. Untuk meningkatkan daya ingat otak, tidak hanya dengan mengkonsumsi makanan sehat ataupun mengkonsumsi suplemen peningkat daya ingat otak. Meningkatkan daya ingat otak bisa juga dengan cara melakukan latihan-latihan seperti tes IQ dan lainnya untuk melatih otak anda. Selain melakukan latihan, anda juga harus mengkonsumsi makanan yang bergizi agar dapat menutrisi otak anda. Makanan yang baik untuk meningkatkan daya ingat otak yaitu ikan laut seperti ikan tuna dan ikan salmon yang dipercaya dapat meningkatkan daya ingat otak. Selain itu ada beberapa cara lainnya yang dapat anda lakukan dengan cara yang sederhana.
Tips Mudah Meningkatkan Daya Ingat Otak Anda
Berikut ini adalah tips mudah meningkatkan daya ingat otak anda :
  1. Melakukan permainan teka teki silang – dengan melakuakn permainan ini, maka otak anda akan berfikir dan berupaya untuk melatih mental dan hal ini sangat baik untuk melatih daya ingat anda. Permainan ini dapat membuat seseorang berfikir dan rangsangat otak inilah yang dapat membantu daya ingat yang kuat. Sehingga melatih otak anda sangat diperlukan agar otak dapat melakukan ingatan yang baik.
  2. Berolahraga – untuk meningkatkan daya ingat otak anda, luangkanlah waktu untuk berolahraga beberapa menit seperti jogging ataupun bersepeda. Melakukan latihan jogging ini dapat meningkatkan mood dan juga dapat mencegah hilang ingatan. Selain itu dengan berolahraga dapat memperlancar sirkulasi darah ke otak sehingga otak mampu berfikir dengan baik.
  3. Hindari stress – dengan fikiran yang lebih tenang, dapat meningkatkan daya ingat otak anda dengan baik. Sebab ketika anda mengalami stress, maka hormon kortisol ini bisa mempengaruhi informasi yang diterima oleh otak anda. Oleh karena itu, seseorang yang mengalami stress, sering memiliki pikiran yang kosong.
  4. Istirahat yang cukup – untuk menghilangkan rasa lelah setelah seharian melakukan aktifitas yang menguras tenaga dan fikiran anda, sebaiknya istirahatkan dengan cukup. Itirahat dapat membantu memulihkan fikiran anda sehingga dapat membantu meningkatkan daya ingat otak dengan baik.
Demikianlah tips yang telah kami sampaikan mengenai tips mudah meningkatkan daya ingat otak anda. Semoga informasi diatas dapat bermanfaat untuk anda.

0 komentar:

Posting Komentar

 
2011 Hamster Persia Betta Sugar Glider Aksesoris | Blogger Templates for Over 50 Chat Sponsors: Short People Club, Michigan Mechanical Engineer Jobs, California Dietitian Jobs